Letak Nomor Kartu Kredit BRI – Saya sendiri waktu pertama kali memiliki kartu kredit agak bingung dimana sebenarnya letak nomor kartu kredit BRI. Apakah benar 16 digit angka yang ada di bagian depan kartu atau mungkin saja yang tertera pada surat yang ada pada amplop. Apalagi saya juga belum tahu bagaimana cara menggunakan kartu kredit BRI untuk pertama kali.
Table of Contents
Letak Nomor Kartu Kredit BRI – Saya sendiri waktu pertama kali memiliki kartu kredit agak bingung dimana sebenarnya letak nomor kartu kredit BRI. Apakah benar 16 digit angka yang ada di bagian depan kartu atau mungkin saja yang tertera pada surat yang ada pada amplop. Apalagi saya juga belum tahu bagaimana cara menggunakan kartu kredit BRI untuk pertama kali.
Hingga akhirnya saya sadar, ternyata letak nomor kartu kredit BRI memang benar 16 digit angka yang terletak di depan kartu kredit BRI. Namun, muncul kembali pertanyaan. Apa arti dari 16 digit angka di kartu kredit yang sama miliki?
Setelah saya cari tahu, ternyata setiap digit angka pada kartu kredit memiliki arti khusus. Jenis kartu kredit juga dibagi menjadi 3 jenis, yaitu Visa, Mastercard dan American Express. Namun, umumnya masyarakat Indonesia hanya menggunakan Visa dan Mastercard.
Letak Nomor Kartu Kredit BRI
Sesuai uraian di atas bahwa nomor kartu kredit terletak di kartu bagian depan yang berjumlah 16 digit angka dan tertulis nama pemilik kartu serta tanggal dan tahun expired. Di belakang kartu terdapat CVV yang berjumlah 3 digit yang bersifat rahasia.
Agar lebih jelas, simak gambar berikut ini !